Assalamu'alaikum wr wb
Selamat pagi sobat sekalian, semoga saja tetap pada lindungan Allah SWT.
Baik kali ini saya akan memposting sebuah catatan singkat yang sebenarnya adalah salah satu tugas saya pada mata kuliah sistem basis data. Dan kali ini, saya mendapat tema tentang Optimasi Query.
Langsung saja kita ke pembahasan.
PENDAHULUAN
Data yang kita simpan terus-menerus kedalam database semakin lama tentunnya akan semakin besar ukuran atau volumenya. Jika tidak didukung dengan kecepatan akses yang memadai maka akan semakin menurun pula kinerjanya. Sebab salah satu ukuran kinerja dalam hal ini ialah kecepatan akses data, yang sangat dipengaruhi oleh banyak faktor.
Pada kali ini kita akan membahas tentang Optimasi Query serta faktor-faktor lain yang berpengaruh terhadap optimalisasi kecepatan akses data yang kita simpulkan menjadi 3 pokok bahasanberikut
Nah Sekian dulu, bila ada yang perlu diperbaiki mohon sobat sekalian bisa berkomentar di bawah
Terimakasih
Wassalamu'alaikum wr wb